5 Love Languanges : Menguak 5 bahasa kasih

Saya tergelitik untuk membahas tentang salah satu perilaku yang kreatif dan inovatif yaitu tentang 5 bahasa kasih karangan Dr. Gary Chapman.Buku ini berisi nasihat-nasihat bermakna dan berkualitas untuk keharmonisan keluarga dan hidup kita.

Setidaknya ada 5 bahasa atau sikap pendewasaan yang patut kita pelajari bersama,diantaranya :

1.Kalimat peneguhan ( Word of affirmation )
2.Waktu yang berkualitas ( Quality Time )
3.Hadiah (  Surprise )
4.Pelayanan ( Acts of Service )
5.Sentuhan fisik ( Physical Touch )

Betapa luar biasannya anda jika anda mampu untuk konsisten belajar dan praktek secara berkala,maka keajaiban-keajaiban akan perlahan muncul ke permukaan.Percaya atau tidak adalah masalah pengalaman masing-masing dari kita.Do action now...

Semoga dengan ke-5 bahasa kasih di atas kita semua mampu untuk mengaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari.Demi terciptanya kerukunan dan kedamaian dalam merajut asa dan impian kita bersama.Semoga...


SALAM SINERGI



Yuliant Sanjaya


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Banyak Hati Yang Harus di Jaga

Jangan Terlalu Disesali

Lupakan Sejenak Lelahmu